RANGKAIAN ACARA LAPORAN TAHUNAN MAHKAMAH AGUNG TAHUN 2024
Semarang-AdminPN : Selasa, 20 Februari 2024.
Masih dalam rangkaian kegiatan Laporan Tahunan Mahkamah Agung RI, setelah acara rapat sidang istimewa laporan tahunan Mahkamah Agung RI tahun 2023, agenda dilanjutkan dengan kegiatan Pembinaan Bidang Teknis dan Administrasi Yudisial oleh Ketua Mahkamah Agung RI. Kegiatan pembinaan diikuti oleh seluruh Ketua/Kepala Pengadilan Tingkat Banding dan Tingkat Pertama pada empat lingkungan peradilan di seluruh Indonesia serta dilaksanakan Pameran Kampung Hukum yang dimulai dari tanggal 19-20 Februari 2024. Kegiatan Pameran Kampung Hukum diisi acara talk show tentang hukum dan turut dimeriahkan penampilan berbagai band dan pertunjukan kesenian tari. Pada kesempatan ini Ketua Pengadilan Negeri Semarang Kelas I A Khusus Ibu Dr. Frida Ariyani, S.H., M.Hum. mengunjungi stan Direktorat Jenderal Badan Peradilan Umum.
Kategori
Pos-pos Terbaru
- PENGUMUMAN PERTAMA LELANG EKSEKUSI PENGADILAN
- PENGUMUMAN PERTAMA LELANG EKSEKUSI PENGADILAN
- MONITORING DAN PEMBINAAN OLEH KETUA, WAKIL KETUA DAN HAKIM TINGGI PENGAWAS DAERAH PENGADILAN TINGGI JAWA TENGAH PADA PENGADILAN NEGERI SEMARANG KELAS IA KHUSUS
- PENGUMUMAN PERTAMA LELANG EKSEKUSI PENGADILAN
- UPACARA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2024 DI PENGADILAN NEGERI SEMARANG KELAS IA KHUSUS