OPENING MEETING ASESMEN INTERNAL PENGADILAN NEGERI SEMARANG KELAS IA KHUSUS
Berita
Semarang-AdminPN : 11 Oktober 2021, Bertempat di Ruang Sidang Utama Kusumah Atmaja, Dr. Agus Rusianto, S.H., M.H selaku Ketua Pengadilan Negeri Semarang Kelas I A Khusus memimpin acara Opening Meeting Assesment Internal Pada Pengadilan Negeri Semarang Kelas I A Khusus. Pelaksanaan Akreditasi Penjaminan Mutu (APM) ini diadakan selama 4 hari pada tanggal 11 – 14 Oktober 2021.
Acara ini dihadiri oleh Wakil Ketua Pengadilan Negeri Semarang Kelas IA Khusus Nuruli Mahdilis, S.H., M.H, Lead Asesor Achmad Rasyid Purba, S.H., M.Hum, para hakim, baik Hakim Karier dan Hakim Ad Hoc, para Pejabat Struktural, Pegawai dan Tenaga Honorer yang mengikuti acara secara langsung dan melalui Zoom Meeting.
Related Posts
Kategori
Pos-pos Terbaru
- PENGADILAN NEGERI SEMARANG KELAS I A KHUSUS MENGIKUTI PEMBUKAAN KEGIATAN HUT RI KE 77 DI BALAIKOTA SEMARANG
- PENGADILAN NEGERI SEMARANG KELAS I A KHUSUS Dukung Aksi Peduli Lingkungan Lewat Triathlon `The Rising Tide`
- PENGUMUMAN HASIL SELEKSI PENERIMAAN PEGAWAI PEMERINTAH NON PEGAWAI NEGERI PADA PENGADILAN NEGERI SEMARANG KELAS I A KHUSUS
- KUNJUNGAN DIREKTUR JENDERAL BADAN PERADILAN UMUM MAHKAMAH AGUNG RI DI PENGADILAN NEGERI SEMARANG KELAS I A KHUSUS
- PENGADILAN NEGERI SEMARANG KELAS I A KHUSUS MENERIMA SILATURAHMI DARI KPU KOTA SEMARANG